Audensi Dengan Bupati Pesawaran, Ini Yang Disampaikan Ketua DPC Peradi Gedong Tataan

0
Spread the love
image_pdfimage_print

PESAWARAN, (TB) – Bupati Pesawaran H. Dendi Ramadhona menerima audensi dari pengurus Dewan Pimpinan Cabang Peradi Gedong Tataan Kabupaten Pesawaran di ruang rapat pemda setempat, Senen ( 13/12/2021).

Hadir dalam acara audensi tersebut Bupati Pesawaran H. Dendi ramadhona, turut hadir pula Kabag Bidang Hukum Rizki Setiyawan dan Kabag Aset Yosa.

Ketua DPC  Peradi Gedong Tataan DR. (Can) Nurul Hidayah, SH.MH., Sekretaris Antariksa, SH.,MH, Bidang Humas Made Adil Yudawan, SH. Bidang Advokasi Indra Hadi W. SH. dan  Ryan Ismawan. SH.

Dikatakan Ketua DPC Peradi Gedong Tataan Nurul Hidayah, Kepada Bupati Pesawaran, terutama untuk bantuan Kantor DPC Peradi Gedong Tataan sebagai Konsultan Hukum dan Kuasa Hukum pemda Kabupaten Pesawaran.

“ Alhamdulilah Apa yang kami sampaikan dua point tersebut , Bupati pesawaran memberikan tanggapan positif dan mendukung,” Katanya.

Dalam audensi bersama Bupati Pesawaran banyak hal yang di sampaikan Ketua Peradi Gedong tataan, terutama mengenalkan diri sekaligus menyampaikan lajunya Peradi yaitu bidang sarana dan prasarana Kantor Peradi saat ini,

” Tadi sudah kita sampaikan bersama kawan-kawan saat beraudensi diruang rapat Bupati, semoga apa yang harus diutamakan mendapat support dari Pemerintah Kabupaten Pesawaran,” Pungkas Nurul Hidayah kepada media tugasbangsa.com. ( Oby )

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *