LAUNCHING DESA SEMPLAK BARAT KECAMATAN KEMANG PROGRAM BANKEU ( SAMI SADE ) TAHUN 2024 REALISASIKAN PEMBANGUNAN TPT BRONJONG

0
IMG-20240918-WA0028
Spread the love
image_pdfimage_print

BOGOR, TUBaS | Baru – baru ini desa semplak barat mengadakan acara launching program Bankeu Sami sade tahun 2024 direalisasikan pembangunan TPT Bronjong yang terletak di Rw. 05 dengan panjang 22 Meter , tinggi 20 Meter, dengan volume 1.080 kubik .

Dihadiri Kapolsek, sekcam , kades, sekdes, Tpk , Kasi etbang , kasi trantib, staf desa , Muspica , tokoh agama , tokoh masyarakat, danramil , yang diwakili serta seluruh unsur masyarakat desa semplak barat kecamatan Kemang.

Abd. Rahman kades semplak barat berharap kedepannya dengan dibangunnya TPT Bronjong yang terletak di RW. 05 terdiri dari 15 rumah masyarakat yang ada di RW. 05 tidak lagi kuatir akan terjadi longsor dan aman menempatinya.

Ia kades , sekdes, staf desa dan seluruh masyarakat semplak barat sangat berterimakasih kepada pemerintah kabupaten Bogor dengan Bankeu Sami Sade satu milyar dari pemkab Bogor.

( RIVAL )

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *